Senin, 09 April 2012

Wewaler Ki Juru.by hasnan habib kota depok

1. Siapa gemar membantu dan menolong orang lain, maka ia akan selalu mendapatkan kemudahan. 2. Siapa yang memiliki sikap welas asih pada sesama, maka ia akan disayang sesama pula. 3. Siapa suka mencelakai sesama, maka hidupnya akan celaka dan dicelakakan orang lain. 4. Siapa suka meremehkan kebaikan sesama maka ia akan diremehkan banyak orang. 5. Siapa gemar mencaci dan mengolok orang lain, maka ia akan menjadi orang hina dan diolok olok orang lain. 6. Siapa yang gemar menyalahkan orang lain, sesungguhnya ialah orang lemah dan akan disalah salahkan orang lain. 7. Siapa menanam “pohon” kebaikan maka ia akan menuai buah kebaikan itu.

Tidak ada komentar: